Asian Games diselenggarakan 4 tahun sekali. Tahun ini, Indonesia mendapat penghargaan menjadi penyelenggara. Inilah kali kedua, gelaran ini ada di negara Indonesia.
Menjadi kebanggaan tersendiri bagi saya, yang alhamdulillah punya kesempatan terlibat dalam penyelenggaraan event akbar internasional ini. Saya, dan rekan-rekan Telkom Jakarta bertanggung jawab menyiapkan segala infrastruktur telekomunikasi di seluruh venue Asian Games. Antara lain: Telepon, Internet, Game Management System, Broadcast, Scooring, dan masih banyak lagi.
Video ini menjadi kenangan manis saya di Asian Games 2018 Jakarta.
Komentar
Posting Komentar